Sale!

Majalah Insan dan Hayat Edisi 20

Harga aslinya adalah: Rp 50.000.Harga saat ini adalah: Rp 42.500.

Dewasa ini, ada banyak manusia yang juga berada di ambang batas untuk mengambil pilihan buruk tanpa sadar. Seperti halnya kecanduan rokok, kebiasaan juga termasuk salah satu dari persimpangan jalan itu. Pada edisi ini, kita akan mendalami persimpangan-persimpangan yang menyeret manusia pada sebuah pilihan yang salah di titik tempat mereka terjebak serta mengetahui harga yang harus dibayar atas pilihan-pilihan yang tecermin dalam kehidupan.
Demikian pula, seseorang dengan niat buruk mungkin saja mencoba mendekati setiap orang yang sedang stres dan berada dalam situasi buruk. Perkataan seperti “Nyalain aja rokoknya, kamu bakalan tenang. Orang-orang yang merokok selalu merasa tenang,” bisa menyeret seseorang pada hal yang lebih buruk lagi. Jika di sekitarnya tidak ada orang baik yang akan memberinya dukungan, orang itu pada akhirnya mungkin saja akan menuruti saran-saran yang buruk.

BELI SEKARANG:

 

Deskripsi

ISSN: 2809-2759
Ukuran: 21 X 27 CM
Tebal: 76 hlm

Majalah Insan dan Hayat
Bacalah agar hidupmu lebih bermakna!

CATATAN:
1. Gunakan voucher gratis ongkir Anda saat cekout, agar mendapat potongan ongkir atau free ongkir.
2. Semua keuntungan yang diperoleh akan diberikan untuk memenuhi kebutuhan santri penghafal Al-Quran
di Yayasan Tahfidz Sulaimaniyah.
3. Tersedia harga grosir.

Informasi Tambahan

Dimensi 27 × 21 cm
tokopedia

"Tokopedia" "Shopee"

X